Jelang Pemilihan Umum 2024, Kepolisian Resor Samosir Gelar Simulasi Sispamkota Hadapi Kontijensi

    Jelang Pemilihan Umum 2024, Kepolisian Resor Samosir Gelar Simulasi Sispamkota Hadapi Kontijensi

    SAMOSIR-Jelang pemilihan umum 2024, Kepolisian resor Samosir menggelar simulasi sistem pengamanan dalam kota (Sispamkota) menghadapi suatu kejadian yang muncul secara tiba-tiba yang tidak dapat diprediksikan (kontijensi), di halaman Mapolres Samosir, Sabtu (9/9/2023).

    Simulasi sistem pengamanan dalam kota (Sispamkota) atau menghadapi suatu kejadian yang muncul secara tiba-tiba yang tidak dapat diprediksikan (kontijensi) tersebut melibatkan jajaran anggota Polres Samosir

    Kapolres Samosir AKBP Yogie Hardiman mengatakan, Simulasi latihan ini bertujuan untuk menghadapi situasi yang mungkin bisa terjadi di pemilihan umum 2024, jadi harus dimatangkan sejak sedini untuk mengantisipasi potensi darurat yang bisa timbul sewaktu-waktu.

    "Kita persiapkan sedini mungkin kontijensi Pemilu 2024 nanti. Sabtu depan kita juga rencanakan simulasi kembali, "ujar kepala Kepolisian resor Samosir AKBP Yogie Hardiman dalam keterangan tertulisnya yang diterima jurnalis Indonesiasatu.co.id

    Kapolres Samosir menjelaskan, simulasi dimulai dari pengamanan unjuk rasa di beberapa titik, kemudian pengamanan TPS, penanganan tindak pidana pemilu, pengamanan kotak suara hasil rekapitulasi, pengamanan anggota penyelenggara pemilu (KPU-Bawaslu), serta simulasi pembebasan sandera.

    Diakhir simulasi, Kapolres Samosir juga meminta personil dan seluruh lapisan masyarakat Samosir bersama-sama menjaga situasi Kamtibmas yang tentram dan nyaman serta berdoa agar pelaksanaan pemilihan umum 2024 nantinya dapat berjalan dengan aman dan lancar.”sebutnya

    samosir
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Rita Tavip Megawati Dilantik Sebagai Penjabat...

    Artikel Berikutnya

    Jelang Pemilihan Umum 2024, Kepolisian Resor...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Perkuat Budaya K3 Demi Produktivitas dan Keberlanjutan Bisnis, Dirut ASDP: Safety Starts from Us
    Tony Rosyid: Laut Kok Punya HGB, Negara Makin Kacau!
    Realisasi PNBP KSOPP Danau Toba 2024 Lampaui Target Capai Angka 1,9 Miliar
    MA Kabulkan Peninjauan Kembali (PK) Apartemen Gardenia Bogor
    Kementerian Bappenas Tindaklanjuti Usulan Bupati Samosir, Deputi Sarana Minta Dokumen Pendukung Dipersiapkan Agar Segera Direalisasikan
    Ribuan Masyarakat Nonton Aquabike World Championship 2023, Pemerintah Samosir Akan Wujudkan Danau Toba Sebagai Bali Baru
    Gelar Rakor Lintas Sektoral Kesiapan OPS Ketupat Toba 2023, Forkopimda Samosir Harapkan Sinergitas
    Pemkab Samosir Sediakan Anggaran dan Lahan untuk Pembangunan Kantor Bawaslu
    Bersama Bupati Samosir, Kapolda Sumut Cek Kesiapan Pengamanan Aquabike Jetsky World Championship
    Percepat Pengembangan Destinasi Wisata Negeri Indah Kepingan Sorga, Bupati Samosir Minta Penambahan Jalan melalui Dana Inpres
    Kementerian Bappenas Tindaklanjuti Usulan Bupati Samosir, Deputi Sarana Minta Dokumen Pendukung Dipersiapkan Agar Segera Direalisasikan
    Monitoring Arus Balik di Pelabuhan Simanindo, Bupati Samosir Minta Lampu Penerangan Diperbaiki
    Momentum Kemerdekaan 17 Agustus 2022, 68 Orang Warga Binaan Lapas III Pangururan Terima Remisi Umum
    Antusias Nonton Aquabike World Championship 2023, Ribuan Wisatawan Padati Waterfront Pangururan Samosir
    Bupati Samosir Buka Rapat Perumusan Visi Misi, Arah Kebijakan RPJPD 2025-2045
    DPC GAMKI Gelar Ujian Try Out, Pemerintah Kabupaten Samosir Apresiasi
    Kenakan Kain Adat Batak, Pemerintah Kabupaten Samosir Peringati Hari Ulos
    Ngantor di Desa Rianiate, Parmonangan, Hutanamora dan Kelurahan Pintusona, Bupati Samosir Disambut Antusias Masyarakat
    Bupati Samosir Pimpin Rakor Pengamanan Event Aquabike World Championship 2023

    Ikuti Kami